preloader

Loading...

Jadilah Mitra Gudang Crewdible

Manfaatkan Space Kosong Ruko atau Gudang kamu untuk Mendapat Penghasilan Tambahan

home
Jadi Mitra Crewdible

Kenapa Jadi Mitra Gudang Crewdible?

  • Pemilik Property Manfaatkan Space Kosong ruko/gudang yang tidak terpakai dan Dapatkan penghasilan pasif tanpa mengelola gudang.
  • Operator Tidak harus punya aset, tetap bisa kelola gudang Crewdible dan Dapatkan penghasilan hingga puluhan juta per bulan.
  • Pemilik Property + Operator Kelola space kosong ruko/gudang-mu menjadi sumber penghasilan hingga ratusan juta per bulan.

Berkontribusi untuk Membantu UKM Menjalankan Bisnis Online Mereka ?

tempat penyimpanan
Tempat Penyimpanan
Fulfillment Fulfillment
Fulfillment (Picking & Packing)
Koordinasi Pengiriman
Koordinasi Pengiriman

Apa Keuntungan Jadi Mitra Gudang Crewdible?

keuntungan-1
Marketing (Drive Traffic)
Gudangmu dijamin banyak pengguna (seller) dikarenakan Crewdible akan bantu memasarkan gudangmu.
keuntungan-2
Training & Monitoring
Crewdible akan memberikan training khusus agar gudangmu dapat beroperasi dengan baik. Pra-bantuan juga akan diberikan jika ada kebutuhan mendesak.
keuntungan-1
WMS
Management Inventory, Transaksi & Stock otomatis tercatat di sistem Crewdible untuk kemudahan bersama.
keuntungan-1
3PL Pick-Up
Kurir ekspedisi akan langsung menjemput paket yang telah selesai diproses setiap harinya.

Cara Kerja Gudang Crewdible

Kamu dapat mengunduh panduan penggunaan & intro crewdible untuk tahu lebih banyak tentang Crewdible

Jadi Mitra Crewdible

Syarat Menjadi Mitra Gudang Crewdible

  • Property tidak dalam komplek parkir berbayar.
  • Mobil box dapat parkir di depan property.
  • Tempat penyimpanan wajib bebas angin, air hujan, sinar matahari langsung, dan pest (tikus dan kutu).
  • Dapat beroperasi menyelesaikan orderan setiap hari Senin s.d Sabtu.
  • Memiliki personil/tim yang siap melakukan pengaturan inventory, packaging, dan pengiriman via ekspedisi..
  • Di prioritaskan mitra yang memiliki pengalaman di logistik atau e-commerce.

Apa Saja Langkah-Langkah Menjadi Mitra Gudang?

Cerita sukses #MitraCrewdible

...

Gudang Banjarmasin telah bergabung bersama Crewdible sejak Juni 2019. Tempat yang dulunya hanyalah ruang kosong dan garasi, namun sejak bergabung menjadi mitra gudang Crewdible. Bangunan yang tidak terpakai ini bisa diberdayakan dan mendapatkan penghasilan yang sangat menjanjikan.

Lutfi

...

Dengan konsep bisnis yang menarik, Ibu Rianti owner dari gudang Pondok Kelapa akhirnya memutuskan untuk menjadi mitra gudang Crewdible. Banyak sekali keuntungan yang di dapat, gudang yang tadinya kosong kini bisa produktif kembali dan mampu mempekerjakan banyak orang.

Rianti

Tidak Punya Aset Property?

Crewdible Punya Banyak Penawaran Bermitra Lainnya

simpan-barang-jualan
Supplier Packaging
packing-orderan
Digital Marketing
ekspansi-tokomu
Supplier Cold Fleet
ekspansi-tokomu
Supplier Racking